Unik...kebun Dalam Botol, Disiram Sekali Dalam 40 Tahun









David Latimer memiliki sebuah kebun unik. Jangan membayangkan bisa mencium segarnya aroma atau menyentuh tanaman di kebunnya. Sebab, pensiunan insinyur kelistrikan ini memiliki kebun yang tersimpan dalam botol besar yang tertutup rapat selama 53 tahun.



Selama itu pula, ia baru sekali menyiram tanamannya. Terakhir kali saat Richard Nixon menjadi Presiden AS pada 1972. Sejak ditanam di dalam botol, tumbuhan Tradescantia ini seolah terputus dari dunia luar. Walaupun begitu, tanaman hijau yang kerap menjadi hiasan tersebut tetap hidup dan mengisi keseluruhan botol.

Latimer, 80 tahun mengatakan, "Saya menyimpannya enam kaki dari jendela sehingga hanya mendapat sedikit cahaya matahari. Tanaman ini tumbuh mengikuti cahaya matahari dan selalu saya balikkan sehingga tumbuh merata," ujarnya kepada Daily Mail.

Sejak ditanam, Latimer mengaku tak pernah memangkasnya. Tanaman ini berkembang mengikuti bentuk botol yang membulat. Terisolasi dari dunia luar, Tradescantia membentuk ekosistemnya sendiri dengan menyerap sinar matahari dan bisa berfotosintesis untuk tumbuh,

Ide membuat kebun mini dalam botol muncul pada Paskah tahun 1960. Menurut Latimer, saat itu plastik bermunculan menggantikan botol-botol kaca di industri kimia. Dia berpikir akan sangat menyenangkan menyibukkan diri dengan menanam tanaman dalam botol. "Saya ingin melihat apakah kebun botol yang tertutup rapat tetap dapat hidup," katanya.

Latimer lalu membersihkan botol kaca bulat, memasukkan kompos serta meletakkan benih ke dalamnya. Setelahnya, ia memasukkan setengah liter air lalu menutupnya rapat-rapat. Latimer hanya memberi tanamannya itu "minum" pada 1972.

Dalam tayangan Radio BBC, Latimer memperlihatkan beberapa foto tanamannya. Dia berharap kebun mininya bisa dia wariskan kepada anak-anaknya atau disumbangkan kepada Royal Horticultural Society.
[read more..]

Rahasia Umur Kita [wajib Baca]

Rahasia Umur Kita [wajib Baca] [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Kumpulan Kata-kata Mutiara

Kumpulan Kata-kata Mutiara [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

13 Manfaat Utama Minyak Ikan Bagi Kesehatan

13 Manfaat Utama Minyak Ikan Bagi Kesehatan [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Cuma 15 Menit, Lukisan Bocah Terjual Rp3,6 M

Cuma 15 Menit, Lukisan Bocah Terjual Rp3,6 M [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Google Rayakan Ultah Bram Stoker, Penulis Drakula

Google Rayakan Ultah Bram Stoker, Penulis Drakula [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

7 Manfaat Mengejutkan Dari Buah Apel

7 Manfaat Mengejutkan Dari Buah Apel [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Apple Mematenkan Ipen...

Apple Mematenkan Ipen... [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Ditemukan Bagian Yang Hilang Dari Tembok Besar China

[read more..]

Inilah Alasan Rasulullah Melarang Umatnya Minum Sambil Berdiri

Inilah Alasan Rasulullah Melarang Umatnya Minum Sambil Berdiri [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Tewas Tersengat Listrik Di Kandang Ayam

Kematian akan menghampiri seseorang tanpa diundang, tetapi kematian pasti menghampiri semua orang dan tak akan ada yang dapat menghindarinya, meski menurut kita, terkadang kematian datang disaat yang tidak tepat.
[read more..]

Wah Meluk Wanita Ini, Dibayar Rp347 Ribu. Mau?

Demi mendapat pelukan dari sekelompok orang asing, seorang perempuan bernama Janeen Sonsie rela membayar 35 dollar Australia atau sekitar Rp 347 ribu (kurs Rp 9.900 per dollar Australia). Demikian diberitakan Sydney Morning Herald, Minggu (9/9/2012).
[read more..]

Jokowi Baru Tahu Istiqlal Bukan Masjid Dki

Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo mengatakan ingin membangun masjid raya di Jakarta. Sebab, dia baru tahu ternyata Masjid Istiqlal merupakan masjid negara, bukan milik Pemprov DKI.
[read more..]

7 Mercusuar Tertinggi Di Dunia

Mercusuar adalah sebuah bangunan menara dengan cahaya di puncaknya untuk membantu navigasi kapal laut. cahaya yang digunakan beragam mulai dari lampu sampai lensa dan (pada zaman dahulu) api.
Karena saat ini navigasi kapal laut telah berkembang pesat dengan bantuan GPS, jumlah mercusuar di dunia telah merosot menjadi kurang dari 1.500 buah. Mercusuar biasanya digunakan untuk menandai daerah-daerah yang berbahaya, misalnya karang dan daerah laut yang dangkal.
Salah satu mercusuar yang paling terkenal di dunia adalah Pharos di Alexandria, yang merupakan salah satu dari Tujuh Keajaiban Dunia.
Namun, dibawah ini adalah 7 mercusuar tertinggi di dunia, mari kita lihat!
[read more..]

Cewek Ini Selalu Mangap Disetiap Kesempatan Berfoto

Entah karena ingin terlihat fotogenik, cewek yang ane gak tau namanya ntah siapa selalu mangap disetiap kesempatan berfoto bareng temen2nya.. ane sendiri ampe gemes liat nih cewek.. coba tuh liat di mulutnya sampe ada lalat maen voli.. hahaha.. kidding..
[read more..]

Spesifikasi Samsung Android Galaxy Pocket

Spesifikasi Samsung Android Galaxy Pocket | Vendor Samsung terus menembus pangsa pasar elektronik dan gadgetnya, terbukti dengan menggeser ketenaran Nokia yang sempat beberapa tahun memimpin pasar di sektor HP, kini kesusesan samsung di seri Galaxynya terus menyingkirkan para pesaingya, dari mulai HP high and, midle and, sampai low and, telah samsung masuki Karena kesuksesanSamsung Galaxy Ydi Tanah Air, Samsung terpicu menghadirkan kembali ponsel yang lebih murah namun memiliki spesifikasi yang lebih baik. Samsung diberitakan akan menghadirkanSamsung Galaxy Pocketdi Indonesia yang dijadwalkan pada tanggal 21 April 2012.
[read more..]

Hiii.. Hantu Ini Terekam Kamera Digital

Hiii.. Hantu Ini Terekam Kamera Digital [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Tips Agar Koper Awet

Tips Agar Koper Awet [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

7 Fakta Menarik Dan Unik Tentang Hari Senin

Hari senin merupakan hari pertama dalam satu minggu seperti yang kita ketahui har isenin merupakan awal dari semua aktifitas setelah libur akhir pekan nah berikut ini ada beberapa fakta menarik mengenai hari senin ingin tahu seperti apa itu simak berikut ini.
[read more..]

Inilah 5 Tips Mengambil Hati Orangtua Kekasih

Inilah 5 Tips Mengambil Hati Orangtua Kekasih [ www.BlogApaAja.com ]
Masuk ke keluarga kekasih memang tidak mudah. Ada perasaan segan, tegang dan takut bila tidak diterima. Tapi jika Anda belum mencobanya, maka Anda tidak akan pernah mengenal orangtua kekasih.
[read more..]

Rumus Abcde Untuk Mencegah Hiv

Rumus Abcde Untuk Mencegah Hiv [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Gabungan Teknologi Modern Dan Tradisional Yang Unik

Jika ada mesin waktu mungkin orang jenius dari masa lalu yang kesasar dijaman sekarang akan membuat barang seperti berikut iniGabungan Teknologi Modern dan Tradisional yang Unik
[read more..]

Inilah Matematikawan Terhebat Di Dunia

Inilah Matematikawan Terhebat Di Dunia [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Kebiasaan Yang Harus Di Hindari Supaya Tidak Cepat Tua

Kebiasaan Yang Harus Di Hindari Supaya Tidak Cepat Tua [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Jokowi Gowes Di Bundaran Hi Dengan Sepeda "ceper"

[read more..]

6 Manfaat Kesehatan Mendengar Musik

Mendengarkan musik bukanlah sekedar hiburan semata. Tanpa Anda sadari, alunan musik sebenarnya telah memberikan perubahan suasana hati dan bahkan membantu Anda untuk berkonsentrasi.Sebuah studi menunjukkan, mendengarkan lagu dapat memberikan efek pada beberapa bagian otak, yang bertanggung jawab terkait memori dan pengelihatan.



"Sebagai contoh, sebuah penelitian terbaru di Kanada menunjukkan bahwa ada hubungan kausal antara musik dan bagian inti dari otak yang bereaksi terhadap rangsangan (makanan, cahaya, seks)," kata Dr Victoria Williamson, dosen psikologi dari Goldsmith College London.

Lantas apa saja manfaat kesehatan yang bisa Anda dapat dengan mendengarkan musik?

1. Meningkatkan suasana hati (Mood)
Reaksi orang ketika mendengarkan musik umumnya berbeda-beda. Tetapi, apapun pilihan musik Anda, sebuah penelitian 2011 di Kanada, yang diterbitkan jurnal Nature Neuroscience menunjukkan bahwa mendengar musik favorit Anda dapat membantu mencairkan suasana hati yang buruk.

Penelitian di McGill University Montreal menunjukkan bahwa mendengarkan musik dapat memicu pelepasan hormon dopamin.

"Otak sangat rumit - ada banyak unsur yang terlibat dalam menciptakan perasaan senang - tidak mengherankan jika ada penelitian yang menunjukkan bahwa pelepasan dopamin berhubungan dengan perasaan senang," kata Bridget O"Connell, kepala informasi dari Mental Health Charity Mind.

2. Fokus
Ini memang sedikit aneh, tetapi bukti menunjukkan bahwa mendenggarkan musik dapat membantu Anda untuk berkonsentrasi. Sebuah alat "digital tonic" yang biasa disebut Ubrain, mengklaim dapat membantu pikiran fokus serta rileks.

Aplikasi ini didasarkan pada binaural beats (yang dapat merangsang aktivitas tertentu di otak) sehingga membantu Anda untuk meningkatkan energi, pikiran dan meningkatkan mood saat mendengarkan musik favorit.

"Dengan membantu korteks otak menghasilkan gelombang tertentu, kita dapat menginduksi beberapa bagian pada otak tetap terjaga, tergantung pada tujuan yang ingin kita lakukan," jelas Paris psikolog klinis dari Brigitte Forgeot.

3. Tingkatkan daya tahan tubuh
Mendengarkan musik tertentu sebenarnya bisa membantu Anda berlari lebih cepat. Sebuah studi di Brunel University, London Barat telah menunjukkan bahwa musik dapat membantu meningkatkan daya tahan tubuh sebesar 15 persen, meningkatkan semangat dan efisiensi energi 1-2 persen.

Sebaiknya, pilihlah lagu yang sesuai dengan tempo olahraga Anda. Mendengarkan musik sambil olahraga akan memberikan efek metronomik pada tubuh, sehingga memungkinkan Anda untuk berolahraga lebih lama.

4. Kesehatan mental lebih baik
Musik dapat menjadi pengobatan yang efektif dan positif bagi orang-orang berurusan dengan kondisi kesehatan mental.

"Ada dua cara berbeda yang digunakan dalam terapi musik: baik sebagai sarana komunikasi dan ekspresi diri atau untuk kualitas inheren restoratif atau penyembuhan," kata Bridget O"Connell.

5. Redakan stres
Riset tahun 2011 dari lembaga sosial kesehatan mental menunjukkan, hampir sepertiga orang mendengarkan musik untuk memberikan semangat ketika sedang bekerja. Dan satu dari empat orang mengaku bahwa mereka mendengarkan musik saat perjalanan ke tempat kerja untuk membantu mengatasi stres.

6. Perawatan pasien
Musik benar-benar dapat memiliki dampak positif yang signifikan pada pasien dengan penyakit jangka panjang, seperti penyakit jantung, kanker dan kondisi pernapasan.

Banyak percobaan telah menunjukkan bahwa musik dapat membantu menurunkan detak jantung, tekanan darah dan membantu meredakan rasa sakit, kecemasan dan meningkatkan kualitas hidup pasien.

"Musik dapat sangat berguna bagi seseorang yang berada dalam situasi di mana mereka telah kehilangan kontrol dari lingkungan eksternal mereka," kata dr Williamson. []
[read more..]

Ramalan Zodiakmu Ala Bakul Gombal

Ramalan Zodiakmu Ala Bakul Gombal [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

7 Manfaat Buah Pisang

7 Manfaat Buah Pisang [ www.BlogApaAja.com ]Pisang merupakan buah yang mudah didapatkan murah dan nyaman, dibalik harganya yang murah dan enak ternyata pisang sangat banyak manfaatnya bagi kesehatan kamu. Nah kamu ingin tahu manfaat apa aja yang di dapat dari buah pisang? Simak 7 Manfaat Buah Pisang berikut ini.
1. Menyehatkan saluran cerna
Pisang mengandung serat, karbohidrat yang membantu mengatur sistem pencernaan tubuh dengan membantu mempertahankan gerakan usus tetap teratur. Pisang juga mengandung pektin, yang membantu untuk meningkatkan pencernaan secara keseluruhan dan mencegah sembelit. Tidak hanya itu, pisang juga memiliki efek antasid, yang membantu mencegah kekambuhan penyakit maag. Rutin makan pisang juga membantu mengurangi risiko kanker lambung. Jika Anda memiliki masalah pada lambung, cobalah tambahkan pisang ke dalam menu diet Anda, untuk membantu mengatasi masalah pencernaan.

2. kalium terbaik

Makan pisang adalah cara termudah untuk tubuh kita memeroleh kecukupan potasium. Kandungan potasium pada pisang memberikan efek menenangkan pada pikiran yang sedang suntuk. Tingkat stres yang tinggi cenderung akan menguras kadar potasium dalam tubuh manusia. Dengan makan pisang, kita dapat membantu menjaga keseimbangan potasium dalam tubuh yang disebabkan stres.
3. Meningkatkan fungsi ginjal

Potasium pada pisang memiliki efek samping yang baik bagi ginjal. Ketika tubuh Anda mendapatkan cukup potasium, tubuh akan mengontrol pengeluaran kalsium dalam urin. Kondisi ini akan membuat ginjal Anda tetap berfungsi baik, di samping juga mengurangi risiko batu ginjal. Perlu diketahui bahwa pisang memiliki tingkat senyawa fenolik antioksidan yang tinggi, yang berperan membantu melindungi ginjal.

4. Memperkuat tulang

Pisang memiliki kandungan prebiotik yang disebut fructooligosaccharide. Fructooligosaccharide memungkinkan tubuh kita untuk menyerap nutrisi lebih mudah. Hal itu berarti bahwa pisang akan membantu tubuh Anda menyerap kalsium, sehingga memberikan Anda dengan tulang yang kuat. Bahkan, kandungan potasium pada pisang dapat membantu mencegah hilangnya kalsium, yang berarti bahwa Anda memiliki risiko lebih rendah untuk terserang osteoporosis di kemudian hari.
5. Turunkan tekanan darah

Dokter sering menganjurkan pasien dengan tekanan darah tinggi (hipertensi) untuk menambahkan lebih banyak pisang kedalam diet mereka. Mengapa? Karena kadar kalium yang tinggi dan sodium yang rendah dalam pisang merupakan kombinasi yang bagus untuk mencegah tekanan darah tinggi dan mengurangi risiko stroke.
6. Meningkatkan energi

Pisang kaya kandungan karbohidrat sehat yang berperan membantu meningkatkan energi. Makan pisang saat sarapan atau setelah latihan yang berat dapat menjadi cara terbaik untuk meningkatkan energi tanpa harus mengonsumsi minuman manis.

7. Menyehatkan pengelihatan

Makan pisang setiap hari dapat memberikan manfaat besar bagi penglihatan. Makan sedikitnya tiga porsi buah per hari dapat menurunkan resiko gangguan pengelihatan yang terkait dengan usia atau biasa disebut degenerasi makula. Seseorang yang mengonsumsi tiga atau lebih porsi buah per hari 36 persen lebih rendah untuk menderita degenerasi makula daripada mereka yang mengkonsumsi kurang dari 1,5 porsi sehari. Tidak pernah ada kata terlambat untuk mulai mengonsumsi pisang untuk mencegah kehilangan penglihatan lebih lanjut.
[read more..]

5 Peralatan Portable Yang Paling Unik Di Dunia

1. Perapian Portable
[read more..]

7 Kota Dengan Gelar Kota Terbersih Di Dunia

Banyak kota di seluruh dunia adalah tempat yang bagus untuk hidup karena ketersediaan rekreasi dan tingkat harapan hidup yang tinggi. Negara-negara yang memiliki tinggi rasio pasien penyakit fisik yang cenderung lebih sehat dan jumlah dokter yang lebih sedikit.Tingkat kematian bayi dan tingkat penyakit yang rendah adalah penting bagi kesehatan kota, tetapi ada banyak faktor yang membuat kota-kota ini masuk dalam daftar kota-kota paling sehat sedunia.Berolahraga, makan dengan baik dan gaya hidup sehat merupakan faktor yang berkontribusi terhadap kesehatan warga negara mana pun di dunia.
[read more..]

212 Anggota Opm Menyerahkan Diri







Sebanyak 212 anggota Organisasi Papua Merdeka yang selama ini bergerilya di sekitar Perbatasan RI-PNG menyerahkan diri secara sukarela, Jumat 25 Januari 2013, di Kantor Distrik Muara Tami Kota Jayapura. Mereka juga menyerahkan tiga pucuk senjata api yang selama ini digunakan dalam bergerilya.

Pangdam XVII Cenderawasih Mayjen Christian Zebua didampingi Wakapolda Brigjen Paulus Watepauw dan Sekda Pemprov Papua Elia Loupatty menerima langsung para aktivis OPM itu.

Di hadapan para petinggi

ini, anggota OPM yang menyerahkan diri itu mengucapkan ikrar bahwa mereka bersedia kembali ke pangkuan Ibu Pertiwi Indonesia, selalu setia kepada NKRI, dan meninggalkan segala aktivitas mereka terkait separatis.

Ikrar itu langsung dibacakan Komandan OPM wilayah Perbatasan RI-PNG Daniel Kogoya.

Menyikapi kembalinya para aktivitas OPM itu, Pangdam Zebua mengatakan, peristiwa ini merupakan upaya yang sangat menggembirakan. Indonesia sangat terbuka bagi siapa pun anak bangsa yang selama ini berseberangan, asalkan dia kembali dengan tulus dan tidak lagi melakukan kegiatan-kegiatan yang bertentangan dengan UU di Indonesia," katanya.

Pangdam Zebua menjamin bahwa prajuritnya tidak akan melakukan perbuatan yang menyakiti rakyat atau bahkan membunuh. Jika ada prajurit yang melakukan perbuatan menyakiti rakyat, dia tak segan memberi tindakan.

"Silakan lapor kepada saya, sebab tugas prajurit adalah menjaga kenyamanan, ketenangan, dan keamanan. Yakinlah TNI datang untuk melindungi masyarakat," katanya.

Pangdam juga meminta kepada 212 OPM yang menyerahkan diri itu, bila ada yang mengganggu setelah bergabung dengan NKRI, segera melapor kepada prajurit TNI. Jika ada teman-teman yang masih di hutan tidak senang dengan sikap teman-teman yang sudah bergabung bersama NKRI, prajurit saya siap melindungi, katanya. (art).
[read more..]

Perbedaan Antara Mencintai Dan Mengagumi

Tidak semua orang mencintai kita dan tidak semua orang mengagumi kita. Yang mencintaimu bisa saja lebih dicintai orang lain dan yang mengagumimu bisa saja lebih dikagumi orang lain. Apapun itu bentuknya, intinya sama bahwa dengan semua itu hidup kita akan terasa lebih bermakna.
[read more..]

Cool : Amsterdam, Kota Yang Memiliki Lebih 800,000 Buah Basikal (10 Gambar)

Amsterdam, Kota Yang Memiliki Lebih 800,000 Buah Basikal.

Kota ini adalah kota paling penuh dengan basikal di mana 800,000 buah basikal telah dimiliki di sini. Namun bagaimanapun, kota ini cuma mempunyai populasi sebanyak 750,000 orang iaitu lebih kurang dari bilangan basikal. Menurut statistik, dalam 5 tahun sebanyak 490,000 buah basikal digunakan atas jalan di kota ini setiap hari dengan jarak yang dilalui sebanyak 2,000,000 km setiap hari. Di kota ini juga terdapat lorong basikal, tempat letak basikal dan juga tempat penyimpanan basikal dengan yuran. Bagi peminat basikal, kota ini adalah lokasi yang anda harus lawati.











[read more..]

5 Resep Langsing Alami Dari India

5 Resep Langsing Alami Dari India [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Sehari Bisa Orgasme 100 Kali Gara-gara Jatuh Dari Tangga

Sehari Bisa Orgasme 100 Kali Gara-gara Jatuh Dari Tangga [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

5 Tips Membuat Password Tanpa Mudah Ditebak

5 Tips Membuat Password Tanpa Mudah Ditebak - Kali ini Nesya akan share 5 Tips & Trik Jitu Membuat Password Tanpa Mudah Ditebak dan Dibobol. Password merupakan suatu kata kunci yang diberikan suatu sistem yang bertujuan untuk mengidentifikasi pengguna atau pemilik yang sebenarnya. Berikut akan saya share 5 Cara Membuat Password Unik Tanpa Mudah di Hack orang lain.
[read more..]

Ingin Dipeluk Wanita Ini Bayar Dulu Usd 60 Per Jam

Ingin Dipeluk Wanita Ini Bayar Dulu Usd 60 Per Jam [ www.BlogApaAja.com ]
Saat menghadapi hari yang buruk, berpelukan dapat menjadi obat yang mujarab. menurut para ahli, berpelukan juga terbukti bisa meredakan stres yang dirasakan seseorang. Namun, bagaimana jika tak ada yang mau memeluk Anda? Jangan khawatir, temui saja Jackie Samuel.
[read more..]

10 Kanker Paling Mematikan Di Dunia

10 Kanker Paling Mematikan Di Dunia [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Yahudi Gagal Membunuh Nabi Isa A.s.



Berbeda sekali dengan konsep keimanan seorang Kristen yang meyakini jika Nabi Isa a.s. atau Yesus Kristus meninggal karena disalib untuk menebus dosa umat manusia, maka kitab suci Al-Quran yang dijaga Allah SWT kemurnian dan kesuciannya sampai dengan hari akhir menyatakan jika yang disalib bukanlah Nabi Isa a.s., melainkan seseorang yang wajahnya diserupai Isa a.s. Sedangkan Isa a.s. sendiri diselamatkan Allah SWT dengan diangkatnya ke surga (QS. An-Nisaa: 157-158).

Nabi Isa a.s. diturunkan ke tengah-tengah Bani Israil, kaumnya Nabi Musa a.s., untuk mengembalikan mereka ke jalan ketauhidan. Namun kaum Yahudi yang cenderung kepada kejahatan dan kesesatan, bahkan banyak melakukan pembunuhan terhadap para nabi AllahNabi Zakaria a.s. dibelah badannya, Nabi Yahya a.s. dipenggal kepalanya, dan sebagainya seperti yang dimuat dalam eramuslim digestedisi 6 Genesis of Zionism: Jejak Berdarah Kaum Yahudi Sepanjang Masa (Bagian 1)malah menganggap Nabi Isa a.s. sebagai orang yang harus dibunuh karena telah menggoyahkan kedudukan istimewa mereka di tengah masyarakat yang telah berhasil ditipunya.
Para pendeta Yahudi yang tergabung dalam Dewan Pendeta Sanhendrin membujuk Raja Herodes untuk melakukan pengejaran terhadap Isa a.s. dan menangkapnya. Isa a.s. berhasil ditangkap dan hendak disalibkan. Namun Allah menolong Isa a.s. dan mengangkatnya ke surga. Dari hadist Nabi Muhammad SAW kita akan mengetahui jika menjelang akhir zaman, Isa a.s. akan kembali turun ke bumi di Menara Putih sebuah masjid di Damaskus, Syiria. Hal pertama yang dilakukan Isa a.s. ketika turun kembali ke bumi adalah sholat.
Tidak ada seorang nabi pun antara aku dan Isa dan sesungguhnya ia benar-benar akan turun (dari langit), apabila kamu telah melihatnya, maka ketahuilah;bahwa ia adalah seorang laki-laki berperawakan tubuh sedang, berkulit putih kemerah-merahan. Ia akan turun dengan memakai dua lapis pakaian yang dicelup dengan warna merah, kepalanya seakan-akan meneteskan air waulupun ia tidak basah. (HR Abu Dawud).
Isa ibn Maryam akan turun di Menara Putih(Al-Mannaratul Baidha) di Timur Damsyik. (HR Thabrani dari Aus bin Aus)
Sekelompok dari ummatku akan tetap berperang dalam dalam kebenaran secara terang-terangan sampai hari kiamat, sehingga turunlah Isa Ibn Maryam, maka berkatalah pemimpin mereka (Al-Mahdi): Kemarilah dan imamilah shalat kami. Ia menjawab;Tidak, sesungguhnya sebagian kamu adalah sebagai pemimpin terhadap sebagian yang lain, sebagai suatu kemuliaan yang diberikan Allah kepada ummat ini (ummat Islam). (HR Muslim & Ahmad).
Tiba-tiba Isa sudah berada di antara mereka dan dikumandangkanlah shalat, maka dikatakan kepadanya, majulah kamu (menjadi imam shalat) wahai ruh Allah. Ia menjawab:Hendaklah yang maju itu pemimpin kamu dan hendaklah ia yang mengimami shalat kamu. (HR Muslim & Ahmad).
Hal pertama yang dilakukan Nabi Isa setelah turun dari langit adalah menuaikan shalat sebagaimana yang dijelaskan oleh hadist-hadist di atas. Nabi Isa akan menjadi makmum dalam shalat yang di imami oleh Imam Mahdi. Kedatangan Nabi Isa akan didahului oleh kondisi dunia yang dipenuhi kedzaliman, kesengsaraan dan peperangan besar yang melibatkan seluruh penduduk dunia. Setelah itu kemunculan Imam Mahdi yang akan menyelamatkan kaum muslimin, kemudian kemunculan dajjal yang akan berusaha membunuh Imam Mahdi, setelah dajjal menyebarkan fitnahnya selama 40 hari, maka Nabi Isa akan diturunkan dari langit untuk menumpas dajjal.
Turunnya nabi Isa ke bumi mempunyai misi menyelamatkan manusia dari fitnah Dajjal dan membersihkan segala penyimpangan agama, ia akan bekerjasama dengan Imam Mahdi memberantas semua musuh-musuh Allah.

Dikisahkan setelah Isa as. selesaikan menunaikan shalat, ia berkata, Keluarlah kamu (pasukan kaum muslimin) semua bersama kami untuk menghadapi musuh Allah, yaitu dajjal. Lalu mereka pun keluar, kemudian Ia (Isa) dilihat oleh dajjal si laknat yang baru saja mendakwa kepada manusia, bahwa ia adalah raja yang mendapat petunjuk dan pemimpin yang jenius serta bijaksana, bahkan mengaku sebagai Tuhan Yang Maha Tinggi. Begitu Isa dilihat oleh dajjal, dajjal pun meleleh seperti garam yang meleleh di di air. Kemudian dajjal kabur, tetapi ia dihadang oleh Isa di pintu kota Lud di Palestina. Sekiranya Isa membiarkan saja hal ini maka dajjal akan hancur seperti garam dalam air, akan tetapi Isa berkata kepadanya, Sesungguhnya aku berhak untuk menghajar kamu dengan satu pukulan. Lalu Isa as. menombak dan membunuhnya, maka Isa as. memperlihatkan kepada semua orang darah dajjal di tombaknya. Maka tahu dan sadarlah para pengikut dajjal dari kalangan Yahudi, bahwa dajjal bukanlah Allah. Jika benar apa yang didakwakan dajjal(dajjal mengaku sebagai tuhan) tentulah dajjal tidak akan dapat dibunuh oleh Nabi Isa.

Ketika itu Nabi Isa a.s. menyeru kepada umat Kristiani untuk mengucapkan kalimat tauhid, kembali kepada jalan yang haq seperti apa yang telah disampaikannya ribuan tahun lalu sebelum agama Nasrani dirusak oleh tangan Yahudi bernama Paulus dari Tarsus.
Menurut suatu riwayat Nabi Isa, setelah turun dari langit akan menetap dibumi sampai wafatnya selama 40 tahun. Ia akan memimpin dengan penuh keadilan, sebagaimana yang diceritakan dalam hadist berikut: Demi yang diriku berada ditangannya, sesungguhnya Ibn Maryam hampir akan turun di tengah-tengah kamu sebagai pemimpin yang adil, maka ia akan menghancurkan salib, membunuh babi, menolak upeti, melimpahkan harta sehingga tidak seorangpun yang mau menerima pemberian dan sehingga satu kali sujud lebih baik dari dunia dan segala isinya (HR Bukhari, Muslim, Ahmad, NasaI, Ibn Majah dari Abi Hurairah).
Juga dkisahkan bahwa Nabi Isa akan melaksanakan haji: Demi Dzat yang diriku berada ditanganya, sesungguhnya Ibn Maryam akan mengucapkan tahlil dengan berjalan kaki untuk melaksanakan haji atau umrah atau kedua-duanya dengan serentak.(HR Ahmad & Muslim dari Abi Hurairah).
Nabi Isa a.s. akan meninggal setelah membunuh dajjal, menjadi pemimpin yang adil, dan membenarkan risallah yang dibawa Rasulullah Muhammad SAW di akhir zaman. Hanya saja kita tidak mengetahui kapan dan bilamana ini semua akan terjadi, karena Yahudi Talmudian terus-menerus bekerja siang-malam untuk menyesatkan umat manusia dari jalan kebenaran dengan membuat berita-berita palsu.
Majalah eramuslim digest edisi 6 Genesis of Zionism (Bagian 1) memuat kisah tentang lahirnya Bani Israil dan kedurhakaan serta kejahatan mereka terhadap para Nabi Allah, hingga peran mereka dalam episode awal Perang Salib. Edisi 6 ini akan berlanjut sebagai satu kesatuan di eramusim digest edisi 7 Genesis of Zionism (Bagian 2) yang mengupas kejahatan-kejahatan, jejak berdarah Yahudi sepanjang sejarah, dari masa Perang Salib, penguasaan mereka atas Inggris dan Perancis juga seluruh Eropa, pembentukan gerakan Zionis Internasional, penghancuran khilafah Islam Turki Utsmani, Perang Dunia I dan II, aktor di belakang kekejaman Nazi, sejumlah pembantaian terhadap rakyat Palestina, hingga konspirasi mereka di hari ini. Juga Anda bisa simak keyakinan Yahudi Talmudian tentang hari akhir dan apa saja syarat-syaratnya sebelum mereka akan meruntuhkan Masjidil Aqsha dan mendirikan kembali Haikal Sulaiman ketiga di atas puing-puingnya.(Rz)
[read more..]

Ini Dia 10 Jenis Makanan Yang Harus Dihindari Sebelum Tidur

Ini Dia 10 Jenis Makanan Yang Harus Dihindari Sebelum Tidur [ www.BlogApaAja.com ]Ketika menjelang tidur, terkadang sebagian dari kita ingin makan sesuatu. Namun, pilihan makanan sebelum tidur harus tepat. Karena, jika kita salah makan, bisa jadi anda malah tidak bisa tidur nyenyak bahkan terjaga hingga pagi.
[read more..]

7 Trik Turunkan Berat Badan Tanpa Olahraga Yang Berat

7 Trik Turunkan Berat Badan Tanpa Olahraga Yang Berat [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

5 Tahapan Dalam Pernikahan Yang Harus Dilalui

Menikah tidak hanya sekedar mengucap janji dan komitmen, tetapi bersedia melewai banyak tahapan baik senang maupun susah bersama pasangan. Dan tentu saja, hal itu bukanlah hal yang mudah. Berikut tahapan-tahapan yang harus dilalui dalam pernikahan seperti yang dikutip ehow berikut ini.
[read more..]

Hotel Dengan Pemandangan Paling Aneh Sedunia

Hotel-hotel makin kreatif mencari cara untuk menarik para traveler. Pemandangan dari jendela kamar yang tidak biasa pun diakui sebagai magnet kuat datangnya para tamu. Berikut 5 hotel dengan pemandangan paling aneh sedunia.
[read more..]

Cerai Setelah 5 Menit Menikah Karena Mahar Terlalu Tinggi

Cerai Setelah 5 Menit Menikah Karena Mahar Terlalu Tinggi [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Cara-cara Biar Keliatan Pintar

Kadang-kadang kita pengin ikutan ngobrol sama orang-orang yang baru kita kenal tapi takut dikira sok kenal, ataupun sok pinter. Atau malah kadang kita sebenernya ngerti apa yang sedang dibicarain orang lain, tapi justru tampang kita yang keliatan kurang pinter. Nah, biar nggak bingung, beberkan cara-cara biar keliatan pinter.

1. Selalu Sedia Wikipedia & Google



Sebelum ngomong sok tau, googling dulu apa yang mau diobrolin. Jadi begitu kamu ngobrol, kamu udah punya contekannya.

2. Google Translate



Chatting sama bule? Atau orang lain yang pake bahasa aneh-aneh?
Langsung buka Google Translate. Kamu akan jadi terlihat keren. Tapi jangan sampai ketahuan.

3. Quotes



Kalau kamu mau ngomong suatu pernyataan, kamu bisa tambahin kalimat awalnya dengan masukin nama-nama besar yang terkenal, supaya mereka lebih yakin dengan omongan kamu. Misalnya:
Albert Einstein pernah bilang, Cinta itu seperti rambut, harus dirawat dengan baik atau lama kelamaan akan cepat menjadi putih dan rontok
Dengan ngomong seperti itu, kamu akan terlihat seperti cendekiawan sukses yang telah membaca ratusan buku tentang tokoh-tokoh dunia.
Kalaupun kamu nggak hapal quote yang beneran, ngasal aja, yang penting muka kamu meyakinkan. Kamu nggak bakal ketauan, karena nggak semua orang hapal quotes para tokoh-tokoh besar.

4. Mimik Muka



Jangan pernah remehkan yang satu ini. Saat kamu lagi ngomong serius didepan banyak orang, pastikan mimik muka kamu itu serius dan terlihat pintar. Misalnya, mata yang agak mendelik tajam, bibir yang agak sedikit maju, dan gerakan tangan yang berputar-putar.
[read more..]

Pria Ini Kembali Ke Rumah Setelah 2 Hari Dinyatakan Tewas

Pria Ini Kembali Ke Rumah Setelah 2 Hari Dinyatakan Tewas [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Hal Hal Aneh Yang Kadang Di Sukai Pria Dari Wanita

Hal Hal Aneh Yang Kadang Di Sukai Pria Dari Wanita [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Hati-hati Kecanduan Twitter !!

Hati-hati Kecanduan Twitter !! [ www.BlogApaAja.com ]
[read more..]

Lomba Lari Unik Menaiki Tangga 38 Lantai Gedung Demi Menggalang Dana



Jika kita bukan seorang atlet mungkin menaiki tangga yang banyak akan membuat kita kelelahan.Tapi itu semua dilakukan oleh para pengumpul dana, mereka berlari menaiki 1037 tangga di sebuah gedung yang menjadi ikon kota london.250 orang itu berlari menaiki 38 lantai gedung Swiss re tower, mereka melakukannya untuk menggalang dana untuk organisasi perlindungan anak di inggris, NSPCC.


































[read more..]